Salah satu unsur penting yang tidak bisa dipisahkan dari suatu bangunan adalah lantai, lantai yang berfungsi sebagai tempat berpijak. Lantai bisa menjadi salah satu objek desain yang dikombinasikan dengan desain apapun dalam rumah maupun bangunan tersebut.
Dengan ini PT. Frantinco Indah Makmur sebagai distributor flooring hadir memberikan berbagai pilihan flooring untuk jenis vinyl yaitu : Luxury Vinyl Flooring, SPC Flooring, Sport Flooring, Homogeneous Flooring